S ebagai seorang mahasiswa, rasanya kurang afdol kalau belum berpartisipasi dalam kegiatan keorganisasian, baik itu UKM, HM/KM, maupun organisasi-organisasi lainnya. Memang, berpartisipasi dalam kegiatan keorganisasian akan menyita banyak waktu kita dan tentunya akan berpengaruh pada proses perkuliahan kita. Namun timbal baliknya, akan banyak ilmu-ilmu bermanfaat yang kita dapatkan dan tentunya akan berguna kelak saat kita memasuki dunia yang sesungguhnya. Dilingkup internal kampus, mahasiswa teknik kimia IST AKPRIND Yogyakarta memiliki HMTK sebagai wadah untuk menampung kreativitas, saran, maupun keluh-kesah dari mahasiswanya. Sedangkan dilingkup eksternal kampus, mahasiswa teknik kimia dari sabang sampai merauke memiliki suatu organisasi bersama. Nama organisasi itu adalah BKKMTKI (Badan Koordinasi Kegiatan Mahasiswa Teknik Kimia Indonesia). Sejarah singkat terbentuknya BKKMTKI adalah saat diselenggarakannya Konvensi BKK-PII...
Berikut adalah daftar 20 besar finalis Lomba Karya Ilmiah Remaja VI tingkat SMA/SMK/MA se-Indonesia tahun 2015, yang diadakan oleh Jurusan Teknik Kimia dan Himpunan Mahasiswa Teknik Kimia, Institut Sains & Teknologi AKPRIND Yogyakarta yang akan melangkah ke babak GRAND FINAL dan akan mengikuti serangkaian kegiatan untuk penentuan Pemenang (Juara). Kegiatan-kegiatan tersebut terdiri dari Presentasi Lomba Karya Ilmiah Remaja , Lomba Poster dan Lomba Exhibition Stand yang akan dilaksanakan pada tanggal 18 Mei 2015 di Auditorium IST AKPRIND Yogyakarta yang beralamatkan di Jalan Kalisahak 28, Komplek Balapan Yogyakarta 55222 . Daftar 20 Besar Finalis Lomba Karya Ilmiah Remaja VI : Selamat bagi para peserta yang telah dinyatakan Lolos pada seleksi 20 besar finalis LKIR VI, kalian adalah peserta pilihan yang telah berhasil pada tahap ini. Dan bagi para peserta yang Belum Lolos kami sangat berterimakasih atas partisipasi kalian dalam meramaikan acara LKIR VI ...
Waktu : 17 September 2016 Ospek Jurusan yang dilaksanakan oleh HMTK untuk mahasiswa baru teknik kimia 2016 untuk lebih mengenalkan tentang jurusan teknik kimia IST AKPRIND Yogyakarta. Berikut Merupakan Dokumentasi Foto :