Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017

HMTK Berbagi Berkah Ramadhan #1

Gambar
Rabu, 14 Juni 2017. Alhamdulilah rangkaian acara HMTK Berbagi Berkah Ramadhan  #1  telah terlaksana di Panti Asuhan Al-Alimiyyah Kulonprogo. Acara ini dihadiri juga oleh ketua jurusan Teknik Kimia, Bu Gusmawarni Acara Game-game berhadiah, Film Motivasi dan Buka Bersama menghiasi rangkaian acara hari ini Donasi yg kami sumbangkan berupa Santunan Uang Tunai, Sembako, Alat Ibadah, Buku Bacaan, Alat Tulis, dan Pakaian Layak Pakai. Kami sangat mengucapkan banyak terima kasih kepada seluruh Alumni, Mahasiswa Tekim IST AKPRIND, serta Donatur lainnya yg turut serta dalam kesuksesan acara ini, semoga sedekah dari teman-teman semua menjadi amal yg dilipatgandakan oleh Tuhan yg Maha Esa dan menjadi Amal Jariyah.

Pelatihan PKM Tahap 2

Gambar
Senin, 12 Juni 2017. Pelatihan PKM Tahap 2  yang dilaksanakan oleh Himpunan Mahasiswa Teknik Kimia (HMTK) dengan pemateri Pak Memet Sudaryanto, S.Pd., M.Pd dan Dosen Teknik Kimia, Bu Dewi Wahyuningtyas, S.T., M.Eng. 

Evaluasi Kepanitiaan Lomba Karya Ilmiah Remaja (LKIR) VIII

Gambar
Kamis, 25 Mei 2017. Evaluasi Kepanitiaan LKIR VIII yang diselenggarakan oleh Ketua Jurusan Teknik Kimia, Ibu Gusmawarni. Lokasi di Pepes Ikan Pak Gambleh. Dalam kegiatan ini juga, dihadiri oleh beberapa dosen teknik kimia, Bu Dewi Wahyuningtyas, Pak Bambang Kusmartono.